Kegiatan

1. KEGIATAN SYIAR 

a) Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) 
  Risma senantiasa mengadakan kegiatan Peringatan Hari Besar Islam bekerjasama dengan DKM Al-Muhajirin. Beberapa kegiatan tersebut diantaranya yaitu:

*  Kegiatan Idul Adha/ Qurban 1435 H
  • Penerimaan dan penyembelihan hewan qurban dan penyalurannya
  • Takbiran bersama di masjid
  • Panitia Pelaksanaan Shalat ‘Id
  • Silatirahim dan nyate bersama
*  Kegiatan Ramadhan dan Idul Fitri 1435 
  • Modearator (MC) Shalat Tarawih, dan Kultum Shubuh
  • Shalat Tarawih dan Kultum
  • Tadarus Al-Qur’an dan ta’jil bersama di masjid
  • Itikaf besama
  • Peringatan Malam Nuzulul Qur’an
  • Pesantren Kilat untuk anak TPA
  • Bazar Ramadhan
  • Bakti Sosial Panti Asuhan
  • Panitia pelaksana Shalat ‘Id
  • Halal Bi Halal
*  Peringatan dan kegiatan Maulid Nabi Muhamman SAW 1435 H
*  Peringatan dan kegiatan Isra Miraj 1435 H
*  Tabligh Akbar Se Riung Bandung 1435 H
*  Peringatan dan kegiatan Tahun Baru Islam 1436 H

b) Kegiatan Keputrian (Hijab Muslimah) 1435 H
   Kegiatan ini dimaksudkan sebagai salah satu capaian dari misi Risma dalam mengajak kepada kebaikan (ma’ruf) dan mencegah dari keburukan (munkar) dengan hikmah dan nasihat yang baik serta bertukar pikiran dengan cara yang baik.


2. KEGIATAN HRD (HUMAN RESOURCE DEVELOPMENT)


a) Da'wah Tarbiyah (Pembinaan Da’wah)
*  Mabit (Malam Bina Iman dan Taqwa)
*  Buka Puasa Bersama
*  Tahsin Al-Qur’an
*  Olahraga futsal, bulutangkis, tenis meja, berenang, dll
*  Tadabur Alam

b) EO (Event Organizer)
*  Festival Seni Islam 
*  Olimpiade Olah Raga
*  Seminar
*  Big Event Risma

c) Pengkaderan
*  Daurah Marhalah (DM) / Pelatihan Bertingkat
*  Musyawarah Besar (Mubes) dan Musyawarah Anggota (Musang)


3. KEGIATAN MENTORING


a) Mentoring TPA (Taman Pendidikan Al-Qur’an)


b) Mentoring Pengajian Rumah Remaja


c) Pelatihan Mentor


4. KEGIATAN LAINNYA

a) Renovasi Kantor Ruang Sekretariat Risma
  Melengkapi sarana dan prasarana sebagai penunjang kegiatan diantaranya seperti lemari arsip, kipas angin, whiteboard, hijab/pembatas dsb.

b) Kegiatan Sosial
   Sebagai warga masyarakat Risma senantiasa berpartisipasi dalam kegiatan sosial diantaranya yaitu pada kegiatan hari kemerdekaan Indonesia, donor darah, dan panti asuhan yatim piatu.

c) Dana Usaha dan Publikasi
   Kegiatan yang mengembangkan jiwa kewirausahaan dan kemandirian dalam mmenggalang dana serta mempublikasikan kegiatan dengan hikmah da’wah seperti kegiatan kantin jujur, sponsorship, media partner, bulletin jum’at, dan media elektronik lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar